Selamat datang di Website Resmi Desa Kukuh, Kecamatan Marga, Kabupaten Tabanan

Artikel

FOKUS GROUP DISCUSSION ( FGD ) PENGEMBANGAN PERHUTANAN SOSIAL ALAS KEDATON

24 Januari 2025  Administrator  173 Kali Dibaca  Berita Desa

Pertamina Fuel Terminal Sanggaran memfasilitasi focus grup discussion (FGD) Pengembangan Perhutanan Sosial Alas Kedaton di Kantor Kehutanan dan Lingkungan Hidup (KLH) Provinsi Bali, Denpasar, Rabu (22/2). FGD menghadirkan stakeholder pariwisata dan kehutanan yakni Dinas Pariwisata Provinsi Bali, ASITA, HPI, BKDA Provinsi Bali, BPSKL, KPH Bali Selatan, Dinas Pariwisata Tabanan, Dinas PUPR Tabanan, Bappeda Tabanan, Dinas Pertanian Tabanan, Dinas Kebudayaan Tabanan, Pokdarwis, Tabanan Transport Tourism, dan akademisi dari Politeknik Negeri Pariwisata Bali, dan Pengelola Monkey Forest Ubud. Kegiatan ini dibuka oleh Made Maha Widyartha mewakili Pj Kadis Kehutanan dan Lingkungan Hidup Provinsi Bali.
Sebelum diskusi, DKLH Provinsi Bali, Dhita Utami dari Pertamina, dan Made Sugianto selaku Perbekel Desa Kukuh memaparkan materi tentang kerja sama dengan Pertamina dan sekelumit tentang Daya Tarik Wisata Alas Kedaton. Simpulan pertemuan, kolaborasi sangat penting untuk pengembangan Alas Kedaton, salah satunya dengan tiket terusan dengan objek wisata lain. Promosi secara online dan offline, mengenalkan muatan lokal Alas Kedaton agar bisa bersinergi dengan pendidikan, event tahunan, dan revitalisasi infrastruktur.Pertamina Fuel Terminal Sanggaran memfasilitasi focus grup discussion (FGD) Pengembangan Perhutanan Sosial Alas Kedaton di Kantor Kehutanan dan Lingkungan Hidup (KLH) Provinsi Bali, Denpasar, Rabu (22/2). FGD menghadirkan stakeholder pariwisata dan kehutanan yakni Dinas Pariwisata Provinsi Bali, ASITA, HPI, BKDA Provinsi Bali, BPSKL, KPH Bali Selatan, Dinas Pariwisata Tabanan, Dinas PUPR Tabanan, Bappeda Tabanan, Dinas Pertanian Tabanan, Dinas Kebudayaan Tabanan, Pokdarwis, Tabanan Transport Tourism, dan akademisi dari Politeknik Negeri Pariwisata Bali, dan Pengelola Monkey Forest Ubud. Kegiatan ini dibuka oleh Made Maha Widyartha mewakili Pj Kadis Kehutanan dan Lingkungan Hidup Provinsi Bali.
Sebelum diskusi, DKLH Provinsi Bali, Dhita Utami dari Pertamina, dan Made Sugianto selaku Perbekel Desa Kukuh memaparkan materi tentang kerja sama dengan Pertamina dan sekelumit tentang Daya Tarik Wisata Alas Kedaton. Simpulan pertemuan, kolaborasi sangat penting untuk pengembangan Alas Kedaton, salah satunya dengan tiket terusan dengan objek wisata lain. Promosi secara online dan offline, mengenalkan muatan lokal Alas Kedaton agar bisa bersinergi dengan pendidikan, event tahunan, dan revitalisasi infrastruktur.

;

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

  Statistik

 Agenda

akasih

  Sinergi Program

 Aparatur Desa

Back Next

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Wilayah Desa

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : DESA KUKUH, KECAMATAN MARGA, KABUPATEN TABANAN
Desa : Kukuh
Kecamatan : Marga
Kabupaten : TABANAN
Kodepos : 82181
Telepon : 03614790577
Email : desakukuhmarga@gmail.com

  Statistik Pengunjung

  • Hari ini : 478
    Kemarin : 194
    Total Pengunjung : 70,791
    Sistem Operasi : Unknown Platform
    IP Address : 18.222.194.128
    Browser : Mozilla 5.0